- Beranda
- Pencarian
- Universitas Mercu Buana
- Desain Interior
S1 · Desain Interior · Universitas Mercu Buana
Highlights
Program Studi Desain Interior adalah sebuah program studi yang berada di bawah Fakultas Desain dan Seni Kreatif, Universitas Mercu Buana. Program studi ini ada sejak tahun 2007. Hal tersebut sesuai dengan Surat Izin Penyelenggaraan Program Studi yang diterbitkan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional RI No.1511/D/T/2007 tertanggal 22 Juni 2007 Tentang Ijin Penyelenggaraan Program Studi Desain Produk (S1) pada Universitas Mercu Buana Jakarta. Pendirian program studi ini diperkuat dengan SK Rektor Nomor:07/085/F-Skep/VII/2007 tentang pembentukkan Program Studi Desain Produk (S1) di lingkungan Universitas Mercu Buana. Dan Perpanjangan ulang penyelenggaraan Program Studi Penyelenggaraan Program Studi yang diterbitkan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional RI No.3011/D/T/K-III/2009 tertanggal 28 Juli 2009. Saat didirikan, Program Studi Desain Interior berada di Fakultas Teknik Perencanaan dan Disain (FTPD) berada bersama Program Studi Teknik Sipil, Program Studi Arsitektur dan Program Studi Desain Produk. Namun pada tahun 2014 Program Studi Desain Interior memisahkan diri dengan bidang teknik dan berada di Fakultas Desain dan Seni Kreatif (FDSK) bersama dengan Program Studi Desain Produk dan Program Studi Desain Komunikasi Visual. Program Studi Desain Interior merupakan bidang Pendidikan yang mempelajari perencanaan dan perancangan ruang dalam suatu bangunan mulai tahap perencanaan, perancangan, manajemen hingga marketing dalam diskusi IPTEKS dan budaya (kearifan lokal).
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Pengantar Seni RUpa & Desain Interior | 3 |
2 | Estetika | 3 |
3 | Gambar Teknik | 3 |
4 | Nirmana | 3 |
5 | Gambar Bentuk | 3 |
6 | Pancasila | 2 |
7 | Pendidikan Agama | 2 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Komputer Desain Interior I | 3 |
2 | Kewarganegaraan | 2 |
3 | Konstruksi dan Detail Interior I | 3 |
4 | Pengetahuan Bahan Interior | 3 |
5 | Gambar Interior | 3 |
6 | Teori Aplikasi & Psikologi Warna | 3 |
7 | Sejarah Seni Rupa Dunia | 3 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Desain Mebel I | 3 |
2 | Komputer Desain Interior II | 3 |
3 | Bahasa Inggris I | 3 |
4 | Metodologi Desain | 3 |
5 | Perancangan Interior Rumah Tinggal | 6 |
6 | Etik UMB | 2 |
7 | Konstruksi dan Detail Interior II | 3 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Perancangan Interior Retail Toko | 6 |
2 | Desain Mebel II | 3 |
3 | Desain Pameran & Visual Merchandiser | 3 |
4 | Tinjauan Arsitektur Vernakuler Indonesia | 3 |
5 | Kewirausahaan I | 3 |
6 | Bahasa Inggris II | 3 |
7 | MK Pilihan | 3 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Tinjauan & Apresiasi Desain | 3 |
2 | Manajemen Studio Desain | 3 |
3 | MK Pilihan | 6 |
4 | Perancangan Interior Kantor | 6 |
5 | Desain Mebel III | 3 |
6 | Teknik Presentasi | 3 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Aspek Hukum & Etika Profesi | 3 |
2 | Teknik Fisika Bangunan | 3 |
3 | Bahasa Indonesia | 2 |
4 | Perancangan Interior Bangunan Sosial & Transportasi | 6 |
5 | MK Pilihan | 9 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Praktik Profesi | 3 |
2 | Seminar | 3 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
No | Nama mata kuliah | Kredit |
---|---|---|
1 | Tugas Akhir | 8 |
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini
Rincian | Jumlah |
---|---|
Biaya per Tahun | Rp 130.000 |
Biaya per Semester | Rp 4.100.000 |
Biaya Lainnya (1) | Rp 10.400.000 |
(1) Biaya Lainnya: biaya yang dibayarkan hanya 1 kali, contoh: Biaya Sumbangan
* Dapat berubah sewaktu-waktu, kunjungi website resmi kampus untuk data terkini